Respon Pelatih Juventus tentang Dusan Vlahovic

M88 Dusan Vlahovic

Pelatih kepala Juventus, Thiago Motta, akhirnya bersuara tentang rumor salah satu pemainnya. Untuk beberapa saat, memang sempat berkembang rumor kalau pemain depan mereka mungkin akan melangkahkan kaki ke arah berbeda pada tahun ini. Tapi untuk beberapa saat juga, juru taktik Juventus ini memilih untuk tidak menanggapinya. Tapi dengan situasi rumor yang berkembang semakin tidak terarah, Thiago Motta akhirnya bersedia untuk mengutarakan pandangannya.

Tak Ingin Terlibat

Pelatih Juventus, Thiago Motta, rupanya tak ingin ambil pusing. Kabar burung tentang satu pemain mereka, Dusan Vlahovic, memang sudah sempat beredar dan bahkan terakhir kali ini berhembus kencang. Tapi rupanya, dia tak ingin ambil pusing. Meski sepertinya sudah ada pandangan dari Arsenal yang melirik, tapi dia tak ingin terlalu terlibat dalam rumor yang berkembang ini.

Memang perlu diketahui kalau nama pemain Juventus ini sempat menjadi bahan perbincangan. Seperti biasa, masa depan pemain dari tanah Serbia ini ditarik ke tengah ketidakpastian setelah kontraknya akan segera berakhir. Jika mengacu pada durasi kontrak yang diikatnya di awal dengan Juventus, sekarang hanya ada waktu 18 bulan sampai perjanjian ini berakhir, jika tidak ada kesepakatan baru dari klub dan dirinya.

Sayangnya, hingga saat ini belum ada kabar positif yang diterima media. Sampai saat ini belum ada kabar tentang pembicaraan awal yang diarahkan untuk mencapai tujuan ini. Padahal jika berdasarkan kontraknya, hanya ada waktu paling lama sampai musim panas tahun 2026 yang akan datang sampai dia bisa bebas memilih klub manapun untuk bergabung, tanpa ada ikatan kesepakatan finansial.

Latar Belakang Lahir Rumor Dusan Vlahovic

Status Dusan Vlahovic di Juventus semakin tidak pasti setelah munculnya kabar-kabar lain yang mengancam posisinya di klub ini. Meski belum bisa dipastikan, sudah ada beberapa media yang mengabarkan kalau Randal Kolo Muani akan segera bergabung dengan mereka. Kehadirannya dianggap akan bisa menjadi ancaman besar untuk kehadirannya di tim ini.

Masalahnya, situasi yang dihadapi Dusan Vlahovic semakin sulit setelah kabar dari Paris Saint-Germain, tempat Randal Kolo Muani, bertugas saat ini datang semakin deras. Klub dengan markas pusat di Parc des Prines ini disebut telah mencapai kesepakatan tertulis dengan Juventus untuk melakukan perpindahan pemain mereka. Meski hanya untuk sementara waktu, tapi kesepakatan ini diperkirakan akan mendatangkan dampak besar bagi kedua klub. Kabar ini sekaligus menepis rumor serupa yang menyebutkan masih ada kemungkinan bagi pemain kelahiran Perancis ini untuk bergabung dengan klub lain. Selain nama PSG, ada nama dua klub lain yang sepertinya juga berminat untuk bekerjasama dengannya: Manchester United dan Tottenham Hotspur.

Tanggapi Rumor Dusan Vlahovic

Memang sampai sejauh ini, belum ada informasi resmi yang dirilis Juventus tentang pergerakan yang akan terjadi di tengah mereka. Tapi jika mempertimbangkan informasi yang sudah beredar sejauh ini, setidaknya ada sedikit gambaran yang bisa diperoleh. Seperti yang juga disepakati oleh situs daftar M88, dengan semakin dekatnya Randal Kolo Muani untuk bergabung dengan Juventus, sebenarnya ada rumor kalau Dusan Vlahovic telah ditawarkan opsi untuk meninggalkan mereka. Penawaran ini datang dari Arsenal, meski belum dirinci tentang bentuk penawaran yang mereka berikan

Beberapa media menyebut kalau The Gunners sempat mendapatkan penolakan dari Juventus. Tapi rupanya, mereka tak ingin langsung mengubur rencana ini. Penawaran baru sedang disiapkan, meski belum diketahui secara pasti kalau langkah ini juga yang akan mereka tempuh.

Penawaran yang dilakukan Arsenal tiba di waktu ketika Dusan Vlahovic absen daslam 2 laga terakhir bersama Juventus. Dua pertandingan melawan Torino dan Atalanta menjadi momen penggemar mereka tak bisa menyaksikannya bertanding.

Dalam sebuah konferensi pers setelah pertandingan dengan Atalanta, Thiago Motta mencoba memberikan pandangannya. Pelatih Juventus ini bersikeras kalau absennya striker mereka ini bukan terjadi karena rumor yang berkembang. Ia bersikeras kalau pemain depannya ini tak bisa bermain bersama mereka karena masalah kebugaran fisik. Tapi anehnya, dia juga tak ingin meladeni pertanyaan yang dilontarkan tentang spekulasi transfer yang sudah terlanjut berhembus kencang.

Kepada para awak media yang berada di sekitarnya, pelatih Juventus ini mengatakna kalau dia sama sekali ta ingin membahas tentang bursa transfer. Dia hanya mengatakan kalau Dusan Vlahovic sedang menjalani pemulihan. Memang dia belum berada dalam tahap yang benar-benar sudah pulih 100%. Tpai untuk saat ini setidaknya sudah ada perkembanngan yang berarti. Sampai pada tahap dia benar-benar dianggap layak untuk bermain, dia lebih memilih untuk menghindari segala bentuk risiko yang ada. Memang belum ada kabar pasti tentang tanggal definitif pemain ini akan bisa kembali merasakan hangatnya rumput, tapi striker berdarah SErbia ini dianggap bisa jadi kembali turun ketika mereka menyambut AC Milan. Pertemuan dua klub besar dari tanah kelahiran pizza ini akan terjadi di Sabtu nanti dengan lokasi di Stadion Allianz.

Datangnya penawaran dari Arsenal ke Juventus sebenarnya memunculkan pertanyaan. Arsenal dipertanyaakan dengan langkah mereka mencari pemain depan baru. Tapi sebenarnya, dari sudut pandang manajerial, Arsenal saat ini dipandang sedang menggencarkan upaya mereka untuk bisa mendapatkan pemain baru di posisi ini. Mau tidak mau jalan ini mereka tempuh setelah Gabriel Jesus mengalami cedera yang cukup parah. Dari pemeriksaan yang dilakukan tim dokter, kemungkinan dia akan absen sampai musim ini usai.

The Gunners mengonfirmasi pada hari Selasa yang lalu kalau Gabriel Jesus harus menjalani operasi. TIndakan medis ini diperlukan setelah pemain The Gunners ini mengalami cedera di bagian otot ACL dalam laga hari Minggu lalu. Kalah dari Manchester United rupanya masih belum cukup sampai Arsenal harus kehilangan pemainnya ini. Akibatnya, Mikel Arteta sekarang hanya tersisa dengan Kai Havertz sebagai satu-satunay pemain senior di lini tugas ini.